Rabu, 02 Mei 2012

FESTIVAL KARYA CIPTA LAGU BATAK ( Toba, Karo, Simalungun, Mandailing, Pakpak ) TINGKAT NASIONAL TAHUN 2012


Bagi pecinta dan penggiat music lagu Batak di seluruh Indonesia. Jika anda memiliki talenta dalam mencipta lagu Batak, jangan lewatkan kesempatan ini. Festifal Karya Cipta Lagu Batak (Toba, Simalungun, Karo, Mandailing, Pakpak) 2012.

Sebagai penghargaan atas karya anda, Panitia menyediakan :
HADIAH I ......... RP 100.000.000 + TROPI PIALA CITRA

HADIAH I I ......... RP 75.000.000 + TROPI PIALA CITRA

HADIAH I I I ......... RP 50.000.000 + TROPI PIALA CITRA

HADIAH I V FAVORITE .......... RP 25.000.000 + TROPI PIALA CITRA

HADIAH 20 BESAR MASING~MASING ......... RP 5.000.000

JANGAN LEWATKAN KESEMPATAN TERBAIK INI ......

Syarat pendaftaran :

- Lagu harus baru....blm prnh dipublikasikan, direkam atau dikomersilkan.

- Menggunakan bhs Batak ( Toba, Karo, Simalungun, Mandailing, Pakpak ) dgn baik dan benar sebaiknya menggunakan bhs asli, bukan bhs slank atau bhs pasaran.

- Syair lagu diketik dua spasi dan jelas.

- Tema lagu bebas

- Contoh lagu direkam dlm bentuk kaset / VCD / CD dan minimal diiringi satu alat musik.

- Uang pendaftaran Rp 100.000 / lagu

- Peserta boleh mengirimkan lbh dr satu lagu

- Fotocopy KTP dan Pas foto warna 4 x 6 sebanyak 3 lembar

- Bersedia menandatangani perjanjian apabila lagu terpilih masuk 20 besar.

- Panitia berhak mengkomersilkan lagu yg sdh terpilih 20 besar dlm bentuk kaset, VCD, CD.

- Keputusan dewan juri tdk dpt diganggu gugat.
-Tempat Pendaftaran : Alamat di Jakarta Jl.Otista III No.4A Cipinang Cempedak Jakarta Timur.
-Untuk Wilayah SUMUT : Bisa Mendaftar ke Corry Aritonang.
(Sumber Facebook Corry Aritonang Full )

Tidak ada komentar: