Rumah Adat Simalungun "Rumah Bolon" (Untei Jungga) terbakar diduga akibat arus pendek listrik, Senin (5/6/2017) pagi. IST |
Simalungun-Sebuah Rumah Adat Simalungun "Rumah Bolon" (Untei Jungga) terbakar diduga akibat arus pendek listrik, Senin (5/6/2017) pagi.
Menurut
Irwin Anderson Purba, Rumah bolon (Utei Jungga) Rumah Panglima sewaktu
kerajaan Purba Simalungun itu hangus terbakar kemungkinan korstleting
arus listrik.
Rumah Adat Simalungun "Rumah Bolon" (Untei Jungga) di Kecamatan Purba, Kabupaten Simalungun, Provinsi Sumatera Utara. IST |
Rumah Bolon itu satu dari sekian Rumah Bolon di Kecamatan Purba, Kabupaten Simalungun yang menjadi Cagar Budaya dan dan obyek wisata budaya dan sejarah di Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara.
Belum ada pernytaan resmi dari Pemkab Simalungun terkait terbakarnya satu Rumah Bolon Kerajaan Purba itu. (JP-Lee)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar